Minggu, 26 September 2010

MANFAAT KOPERASI SEKOLAH

MANFAAT KOPERASI SEKOLAH


Semasa sekolah dulu di sekolah saya terdapat sebuah koperasi sekolah.  Dan manfaat yang saya rasakan dengan adanya koperasi di sekolah diantara lain :
  1. Dapat menghemat uang karena harga barang-barang di koperasi lebih murah dibandingkan dengan Toko lain.
  2. Lebih yakin dalam membeli karena tidak mungkin di tipu atau dicurangi oleh penjual.
  3. Menghemat waktu karena tidak perlu berjalan keluar sekolah untuk membeli alat tulis.

AGUNG BUDI CAHYONO
2EA02
15209384
TUGAS EKONOMI KOPERASI (SOFTSKILL)